Hingga Pagi, Masih Ada TPS di Pinang Belum Selesai Hitung Surat Suara

TANJUNGPINANG (HAKA) - Pemilihan presiden dan legislatif sudah berlangsung pada 14 Februari 2024 kemarin. Pada pukul 13:00 WIB, seluruh Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS)...

Wakajati Kepri Minta Kajari Bintan dan Pinang Segera Proses 2 Kasus yang RJ

TANJUNGPINANG (HAKA) - Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Tanjungpinang Lanna Wanike Pasaribu, dan Kajari Bintan I Wayan Eka Widdyara, diminta segera menerbitkan surat ketetapan penghentian...

Langgar Netralitas, KASN Beri Sanksi Berat ke Camat Teluk Bintan

BINTAN (HAKA) - Camat Teluk Bintan Indra Gunawan, kena sanksi berat atas temuan kartu nama caleg di penyaluran paket sembako Baznas Bintan untuk fakir...

Mulai Keropos, Hasan: Revitalisasi Pelantar Senggarang Butuh Rp 2,2 Miliar

TANJUNGPINANG (HAKA) - Penjabat (Pj) Wali Kota Tanjungpinang, Hasan menyampaikan, Pemko tengah melakukan berbagai upaya agar pembangunan kawasan Pelantar Senggarang, yang sudah tampak keropos...

Maling HP Warga Kijang, DH Diciduk Polisi saat Kerja di Tanjungpinang

BINTAN (HAKA) - Anggota Polsek Bintan Timur (Bintim), telah menangkap seorang pria di tempat kerjanya PT Metro Industrial Park, Kota Tanjungpinang, beberapa waktu lalu."Pria...

Data BPBD Tanjungpinang: Ada 16 Wilayah Terendam Banjir Rob

TANJUNGPINANG (HAKA) - Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Tanjungpinang, mencatat selama beberapa hari terakhir ini, ada sebanyak 16 wilayah yang terdampak banjir rob.Kepala...

Tak Ada Surat Suara untuk DPRD Kepri, 7 TPS di Batam akan Pemilu Lanjutan

BATAM (HAKA) - Sebanyak 7 Tempat Pemungutan Suara (TPS) di Kelurahan Batu Selicin, Kecamatan Lubuk Baja, Kota Batam mengalami masalah, saat pencoblosan pada Rabu...

3.317 Warga Binaan di Kepri Antusias Gunakan Hak Pilihnya di Pemilu 2024

TANJUNGPINANG (HAKA) - Sebanyak 3.317 warga binaan di Provinsi Kepri menggunakan hak pilihnya pada hari pencoblosan Pemilu Serentak Tahun 2024, Rabu (14/2/2024).Kepala Kantor Wilayah...

Server KPU Tanjungpinang Down, Pola Hitung Pakai Cara Manual

TANJUNGPINANG (HAKA) - Pencoblosan Pemilihan Presiden (Pilpres) dan Pemilihan Legislatif sudah berakhir pada pukul 13:00 WIB siang tadi.Pantauan hariankepri.com, sekitar pukul 14:00 WIB sejumlah...

Capres 02 Prabowo-Gibran, Unggul di TPS Ansar Ahmad

TANJUNGPINANG (HAKA) - Pasangan capres nomor urut 02 Prabowo-Gibran unggul di TPS 002 Melayu Kota Piring, Kota Tanjungpinang tempat Gubernur Kepri, Ansar Ahmad mencoblos,...
example banner
Translate ยป