Progres Flyover Simpang Ramayana 5 Persen, Anggaran Terserap Rp 12 Miliar

TANJUNGPINANG (HAKA) - Tiga bulan sejak penandatanganan kontrak pada 21 Maret 2022 lalu, progres pekerjaan pembangunan flyover Simpang Ramayana baru mencapai 5,4 persen.Kepala Dinas...

Dugaan Penggelapan Dana Sewa Kapal di DPRD Kepri yang Dikelola Sekwan Terkuak

TANJUNGPINANG (HAKA) - Salah satu temuan dalam Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) APBD Kepri, yang diterbitkan BPK di DPRD Kepri, adalah, belanja Sewa Alat Angkutan...

PDAM Berhasil Buat 96 Titik Kerusakan di Tengah Jalan DI Panjaitan

TANJUNGPINANG (HAKA) - Di sepanjang Jalan DI Panjaitan, Batu 9 tidak lagi mulus. Sebab, jalan protokol yang ramai dilalui itu, sudah banyak tambal sulam,...

Pingin Lancar Bekerja, Anggota DPRD Kepri Minta Dibelikan iPad

TANJUNGPINANG (HAKA) - Kabag Umum dan Humas Protokol Setwan Kepri, Isnaini Bayu Wibowo, angkat bicara terkait pengadaan iPad untuk 45 anggota DPRD yang menghabiskan...

Pemprov akan Daftarkan 36 Ribu Nelayan Jadi Peserta BPJS Ketenagakerjaan

TANJUNGPINANG (HAKA) - Untuk tahun anggaran 2023 mendatang, Pemprov Kepri bersama pemerintah kabupaten kota di Kepri, akan mendaftarkan para nelayan tersebut sebagai peserta BPJS...

Banyak Temuan Bermunculan, Martin Cs Disidang Komisi I DPRD Kepri

BATAM (HAKA) - Komisi I DPRD Provinsi Kepri, menggelar Rapat Dengar Pendapat (RDP) dengan Sekwan beserta seluruh pejabat di lingkungan Setwan Kepri, Senin (20/6/2022).Sekretaris...

Kejati Tunggu Para PNS di DPRD Kepri yang Dirugikan Lewat SPPD Fiktif Melapor

TANJUNGPINANG (HAKA) - Kejati Kepri, menunggu para pihak yang dirugikan, maupun merasa keberatan terakait dugaan SPPD fiktif tahun 2021 di Setwan DPRD Kepri, agar...

Kasus di DPRD Kepri Jadi Atensi, Ansar Beri Sinyal Rotasi Pejabat Setwan Kepri

TANJUNGPINANG (HAKA) - Gubernur Kepri, Ansar Ahmad menyatakan, persoalan SPPD fiktif di Setwan DPRD Provinsi Kepri, telah menjadi atensi khususnya untuk segera diselesaikan."(Permasalahan di...

45 Anggota DPRD Kepri dan 10 Pejabat Dapat iPad Seharga Rp 15 Juta Per...

TANJUNGPINANG (HAKA) - Pengadaan iPad yang dilakukan Setwan Kepri yang menghabiskan anggaran Rp 1,2 miliar di tahun anggaran 2021 lalu, ternyata tidak hanya diperuntukkan...

Ungkap Modus SPPD Fiktif, PNS di DPRD Kepri Surati Sekwan Hingga ke Gubernur

TANJUNGPINANG (HAKA) - Setelah seorang PNS di Sekretariat DPRD Kepri curhat, tentang keberatan mereka mengembalikan uang Surat Perintah Perjalanan Dinas (SPPD), hasil temuan BPK RI,...
example banner
Translate »