Ini Dia 4 Parpol Juara untuk DPR RI dari Tanjungpinang, Cen Sui Lan Tertinggi

TANJUNGPINANG (HAKA) - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Tanjungpinang, telah merampungkan pleno perhitungan suara, untuk pemilihan legislatif (pileg) DPR RI daerah pemilihan (dapil) Provinsi Kepri...

Diterima Pj Wako Hasan, Tanjungpinang Kembali Raih Piala Adipura 2023

JAKARTA (HAKA) - Pemko Tanjungpinang kembali menerima penghargaan, berupa piala adipura tahun 2023 kategori kota sedang. Piala itu diterima Pj Wali Kota Tanjungpinang, Hasan,...

DPRD Kepri Surati Pemprov Meminta Pelantikan Anggota KIP Segera Digelar

TANJUNGPINANG (HAKA) - Ketua DPRD Kepri, Jumaga Nadeak meminta Gubernur Kepri, Ansar Ahmad segera melantik lima anggota Komisi Informasi Publik (KIP) Provinsi Kepri hasil...

Atur Jam Operasional THM di Ramadan, Pemko Segera Terbitkan Surat Edaran

TANJUNGPINANG (HAKA) - Pemko Tanjungpinang akan menerapkan jam operasional, bagi Tempat Hiburan Malam (THM) sepanjang bulan suci Ramadan 1445 Hijriah.Sekda Kota Tanjungpinang, Zulhidayat menyampaikan,...

Periksa Pasien Sambil Mabuk Tuak, Oknum Honorer di RSUD Bintan Dipecat

BINTAN (HAKA) - Tenaga honorer berinisial JS (26) yang bertugas sebagai radiologi RSUD Bintan, Kijang, Bintan Timur (Bintim) diusulkan ke BKPSDM Bintan untuk dipecat."Karena...

Menolak Hasil Rekap, Golkar Pinang Kecewa dengan KPU dan akan Maju ke MK

TANJUNGPINANG (HAKA) - Partai Golkar Tanjungpinang, menolak hasil rekapitulasi penghitungan suara pada rapat pleno KPU Kota Tanjungpinang, Minggu (3/4/2024) malam di Hotel Ck Tanjungpinang.Saksi...

Dharma Setiawan Raih Suara Tertinggi untuk DPD RI di Kota Tanjungpinang

TANJUNGPINANG (HAKA) - Dharma Setiawan menjadi calon anggota DPD RI dapil Provinsi Kepri, keluar sebagai peraih suara terbanyak dalam pileg tahun 2024 di Kota...

Pemko Apresiasi Pemprov yang Berbagi Peran Bantu Pedagang Tanjungpinang

TANJUNGPINANG (HAKA) - Pemko Tanjungpinang, mengapresiasi Pemprov Kepri dan Bank Riau Kepri, yang sudah menerapkan program subsidi bunga 0 persen, khususnya untuk pelaku usaha...

Berkunjung ke PT BAI, Komisi IV DPRD Kepri Minta Prioritaskan Putra Daerah

BINTAN (HAKA) - Jajaran Komisi IV DPRD Kepri, berkunjung ke PT Bintan Alumina Indonesia (BAI), di Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Galang Batang, Kabupaten Bintan,...

Akibat Lalai Kunci Tak Dicabut, Satu Sepeda Motor Dicuri di Halaman Rumah

TANJUNGPINANG (HAKA) - Satu unit sepeda motor dengan nomor plat BP 3570 CW, hilang di halaman rumah, di Jalan Sri Andana, Batu 8, Tanjungpinang,...
example bannerSeedbacklink
Translate ยป