Kelebihan Kapasitas, Kapal Roro Disuruh Balik

LINGGA (HAKA)- Kapal Roll On Roll Off (Roro) KMP Sembilang tujuan Batam-Dabo Singkep terpaksa balik ke Pelabuhan Singkep lagi, karena ada perintah dari Syahbandar...

Koruptor Kembalikan Uang Setengah Miliar

LINGGA (HAKA)-Pengadilan Negeri Tanjungpinang telah memvonis terpidana atas nama Syamsuri dan Nasrizal bersalah, dalam kasus pengadaan alat kesehatan (alkes) di Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten...

Bupati Tawarkan Pulau Bakung Kepada Mentan RI

JAKARTA – Bupati Lingga, Kepulauan Riau (Kepri), Alias Wello menawarkan Pulau Bakung, Desa Pasir Panjang, Kecamatan Senayang sebagai pulau karantina sapi menyusul keputusan Kementerian...

10 Ton Timah Tak Bertuan Diamankan Polisi

LINGGA (HAKA)-Tim kepolisian dari Polda Kepri, Selasa (13/6/2017) lalu mengamankan sekitar 10 timah di salah satu rumah di Kampung Baru, Desa Batu Berdaun, Kecamatan...

Paket Sembako untuk Warga Mamut

LINGGA (HAKA)-Secara swadaya, jajaran Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) Kabupaten Lingga mengumpulkan paket sembako, yang kemudian dibagikan kepada warga miskin di Kecamatan Senayang,...

Pembangunan di Lingga Baru 13,2 Persen

LINGGA (HAKA)-Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Lingga dengan tegas meminta kepada Bupati Alias Wello, agar mengevaluasi kinerja pegawainya, khususnya di bagian keuangan. Pasalnya, akibat...

Pemkab Andalkan Roro untuk Kurangi Kepadatan

LINGGA (HAKA)-Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Lingga memprediksi, puncak arus mudik dari Lingga bakal terjadi pada H-10. Kendati demikian, pemerintah bersyukur dengan telah dioperasikannya Roll...

Kata Wabup Anggaran Terbatas, Tapi Pembangunan Tetap Rata

LINGGA (HAKA)-Wakil Bupati Lingga, M Nizar menyampaikan, bahwa memang Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) Lingga pada tahun 2017 sangat terbatas. Kendati demikian, Pemerintah Kabupaten...

Usaha Kabur dari Rutan Pupus di Tangan Pacar

LINGGA (HAKA)-Kamis (8/6), sekitar Pukul 18.08 WIB, seorang narapidana kabur dari Rumah Tahanan (Rutan) Dabo Singkep. Adalah Akbar Hidayat (19) tahanan titipan Kejaksaan Negeri...

Pak Gub, Aprilia Tagih Janji 10 Sepeda

LINGGA (HAKA)-Anak-anak suku laut Sungai Buluh harus menempuh jarak sekitar 4 kilometer dengan berjalan kaki, menuju sekolah mereka di Dusun Pana. Mereka belum mendapatkan...
example bannerSeedbacklink
Translate »