Pemprov akan Putihkan Denda Pajak Kendaraan, Ansar: Tahun Ini Terakhir

TANJUNGPINANG (HAKA) - Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau (Pemprov Kepri) kembali akan menggulirkan program pemutihan denda pajak kendaraan bermotor di tahun 2025 ini.Gubernur Kepri, Ansar...

Susun Program Tahun 2026, Ansar Fokus ke Pendidikan, Ekonomi, dan Infrastruktur

TANJUNGPINANG (HAKA) – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kepri mengadakan Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang), untuk program pembangunan pada tahun 2026 mendatang, di Aula Wan Seri Beni,...

Aston Tanjungpinang Gandeng SMK se-Pulau Bintan, yang Magang Bagus Berpotensi Direkrut

TANJUNGPINANG (HAKA) – Hotel Aston Tanjungpinang menjalin kerja sama dengan seluruh Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) di Pulau Bintan, guna mencetak tenaga kerja terampil di...

Bulan Depan, Pemko Tanjungpinang Gelar Pengangkatan CPNS dan PPPK Tahap I

TANJUNGPINANG (HAKA) - Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Tanjungpinang memastikan, pengangkatan CPNS dan PPPK tahap I akan dilaksanakan pada bulan Juni...

Peternak Bangga, Jarsen Terpilih Jadi Sapi Bantuan Presiden di Tanjungpinang

TANJUNGPINANG (HAKA) - Di tengah riuhnya persiapan Hari Raya Idul Adha 1446 H, seekor sapi jenis Limousin Cross seberat 916 kilogram, di Peternakan Eza...

Terjatuh dan Terkena Baling-baling, ABK MV Lintas Kepri Meninggal Dunia

TANJUNGPINANG (HAKA) - Insiden maut menimpa seorang Anak Buah Kapal (ABK) MV Lintas Kepri bernama Rinaldi pada Senin (26/5/2025). Korban meninggal setelah terjatuh saat...

Hilang Kendali, Lori Pengangkut Besi Bekas Terguling di Batu 11 Tanjungpinang

TANJUNGPINANG (HAKA) - Satu unit truk lori dengan plat nomor BP 8286 WU, terguling di tengah jalan, tepatnya di Jalan Adi Sucipto, Batu 11,...

Meriahkan Malam Iduladha, Pemko akan Gelar Pawai Takbir Keliling

TANJUNGPINANG (HAKA) - Wali Kota Tanjungpinang Lis Darmansyah memastikan, pawai takbir keliling menyambut Hari Raya Iduladha 1446 Hijriah atau 2025 Masehi akan tetap digelar.Peserta...

Investor Pengolahan Sampah Tertarik Investasi di Kota Tanjungpinang

TANJUNGPINANG (HAKA) - Perseroan Terbatas (PT) Vistana Insinyur Servis tertarik untuk berinvestasi dalam pengembangan sistem pengelolaan sampah di Kota Tanjungpinang. Hal ini dikatakan Plh...

Target Lunas Agustus 2025, Pemprov Kepri Sudah Bayar Rp115 Miliar Utang Tunda Bayar

TANJUNGPINANG (HAKA) - Pemerintah Provinsi Kepri terus berupaya melunasi utang tunda bayar dari tahun anggaran 2024. Demikian ditegaskan Gubernur Provinsi Kepri, Ansar Ahmad.Ia menyampaikan,...
example bannerSeedbacklink
Translate »