Awal Tahun 2023, Pemko Mulai Bangun Pusat Kuliner Bintan Center

TANJUNGPINANG (HAKA) - Wali Kota Tanjungpinang, Rahma menyampaikan, bahwa di tahun 2023 mendatang, akan menata pusat kuliner di Bintan Center, Batu IX, Tanjungpinang.Rahma pun...

Proyek Strategis Median Jalan Bandara RHF Gagasan Gubernur Ansar, Tuntas

TANJUNGPINANG (HAKA) - Pekerjaan tahap 1 revitalisasi median Jalan Bandara Raja Haji Fisabilillah (RHF) Tanjungpinang, tahun 2022 rampung dikerjakan.Penyelesaian salah satu proyek strategis Gubernur...

Setelah Refreshing, Rahma Minta Kader Posyandu Kembali Bersemangat

TANJUNGPINANG (HAKA) - Wali Kota Tanjungpinang, Rahma berharap kepada kader-kader posyandu tetap maksimal dalam melayani masyarakat.Harapan tersebut disampaikan Rahma, saat pelepasan kegiatan family gathering...

Hasil Verifikasi Dinsos Kepri, 10 LKS Dapat Hibah Rp 50 Juta Per Lembaga

TANJUNGPINANG (HAKA) - Dinas Sosial (Dinsos) Provinsi Kepri, melakukan visitasi dan verifikasi Lembaga Kesejahteraan Sosial Anak (LKSA)/Panti Asuhan di Batam, pada Kamis (08/12/2022) dan...

Pemprov Batal Revitalisasi Akau Potong Lembu, Sekdaprov: Biar Pemko Saja

TANJUNGPINANG (HAKA) - Rencana Pemprov Kepri, yang akan melakukan penataan kawasan Akau Potong Lembu, Kota Tanjungpinang tahun 2023 mendatang, dibatalkan.Sekdaprov Kepri, Adi Prihantara mengatakan,...

Ansar Serahkan DIPA APBN Rp 15 Triliun: Gunakan untuk Pemulihan Ekonomi

TANJUNGPINANG (HAKA) - Gubernur Kepri, Ansar Ahmad menyerahkan Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran (DIPA) APBN tahun 2023 sebesar Rp 15,93 triliun.DIPA ini diserahkan kepada 17...

17 Pejabat Gugur, 20 Orang Lulus Open Bidding Eselon II Pemko Tanjungpinang

TANJUNGPINANG (HAKA) - Panitia seleksi (Pansel) jabatan tinggi pratama, mengumumkan 3 nama terbaik dari tiap OPD, yang lulus hasil akhir open bidding untuk eselon...

Ketua RT dan RW yang Merayakan Natal Dapat Sembako dari Wako Rahma

TANJUNGPINANG (HAKA) - Wali Kota Tanjungpinang, Rahma menyerahkan bantuan paket sembako kepada 8 orang ketua RT/RW yang merayakan Natal, di Aula Kantor Camat Tanjungpinang...

Diresmikan Rahma, 40 Jenis Kerajinan Tangan Mulai Dipasarkan di Sentra IKM

TANJUNGPINANG (HAKA) - Wali Kota Tanjungpinang, Rahma, Kamis (15/12/2022), meresmikan gedung sentra Industri Kecil Menengah (IKM) yang terletak di Area Terminal Sei Carang, Batu...

Budidaya Sorgum di Bintan Berhasil, Pemprov Minta Tim OVOC Pendampingan ke Daerah Lain

TANJUNGPINANG (HAKA) - Pemerintah Provinsi Kepri merespon positif, program pendampingan pengembangan budidaya sorgum yang dilakukan oleh Tim OVOC tdi Kabupaten Bintan.Sekdaprov Kepri, Adi Prihantara...
example banner
Translate ยป